Thailand
Militer Thailand jauh lebih unggul dibandingkan negara tetangganya, Kamboja, baik dari segi personel maupun persenjataan.


Perang Thailand-Kamboja: Intip Perbandingan Ekonomi Kedua Negara
Ketegangan Thailand-Kamboja akibat sengketa kuil Preah Vihear memicu dampak ekonomi serius. Simak analisis lengkap pertumbuhan PDB, perbandingan ekonomi, hingga risiko perang yang mengancam kedua negara ASEAN ini.

Sejarah Konflik Thailand-Kamboja, Kenapa Sulit Berakhir?
Konflik Thailand-Kamboja berakar pada peta kolonial tahun 1904 dan 1907 yang dibuat Prancis, penjajah Kamboja kala itu. Peta tersebut menempatkan kuil Preah Vihear, kuil abad ke-11 bergaya Khmer di wilayah Kamboja, klaim yang ditolak oleh Thailand.

Jual-Beli Serangan Artileri dan F-16, Konflik Thailand-Kamboja Memanas
Ketegangan Thailand-Kamboja meningkat setelah jet F-16 Thailand menyerang dekat Preah Vihear. Delapan warga tewas, ASEAN dinilai gagal meredam konflik.