Tren Global

Kesepakatan Tarif Indonesia-AS : Hambatan Impor dari AS Dihapus Hingga 99 Persen

  • Dalam pernyataan resminya, Gedung Putih menegaskan bahwa Indonesia sepakat untuk menghapus hampir seluruh hambatan tarif, sekitar 99%, untuk berbagai produk industri, makanan, dan pertanian asal AS.
pertemuan bilateral indonesia amerika.jpg
Menteri Keuangan AS Bertemu Menko Airlangga, Mengapresiasi Respon Pemerintah RI, Peran di G20 dan Aksesi OECD, Mendorong Proses Negosiasi Tarif dengan USTR (https://ekon.go.id/)